Selasa, 20 Maret 2018

Riwayat Hidup Ganjar Pranowo

Kita tentu mengetahui dan mengenal siapa itu Ganjar Pranowo yang mana sekarang duduk sebagai Gubernur Jawa Tengah. Nama Ganjar Pranowo semakin terkenal karena memiliki segudang prestasi selama menjadi Gubernur. Ganjar Pranowo ini adalah salah satu pemimpin yang memiliki jiwa kepemimpinan yang tegas dan juga tetap merakyat. Dimana dirinya terkenal akan sifatnya yang jenaka dan juga cerdas dalam menentukan kebijakan yang sangat baik.
 
Ganjar Pranowo juga memiliki perawakan yang tinggi besar dimana memiliki pesona dimana rakyatnya terutama para ibu-ibu yang juga mengidolakan Ganjar Pranowo karena keromantisannya bersama sang istri. Riwayat hidup Ganjar Pranowo bersama dengan istrinya yang memulai karir berdua mulai dari bawah hingga menjadi gubernur menginspirasi banyak orang.

Riwayat Hidup Ganjar Pranowo Sebagai Gubernur Jawa Tengah

Dalam pembahasan riwayat hidup Ganjar Pranowo di mulai dari dirinya waku masih kecil semenjak bertempat tinggal dengan orang tuanya. Latar belakang pendidikan mulai dari beliau SD dan SMP yang sama-sama bertempat di SD 1 sukoharjo dan SMP 1 sukoharjo.
 
Setelah lulus dari SMP beliau melanjutkan pendidikannya sebagai pelajar SMA di kota Yogyakarta yaitu SMA bopkri Yogyakarta. Kemudian beliau meneruskan keperguruan tinggi di universitas terkenal di Indonesia yakni Univesitas Gadjah Mada (UGM).
 
Saat itulah Ganjar Pranowo sudah menunjukan jiwa kepemimpinannya dimana ia aktif ikut dalam organisasi-organisasi kampus UGM. Ganjar sebagai aktivis di gerakan mahasiswa nasional Indonesia (gmni) dan mapagama (mahasiswa pecinta alam gadjah mada)membuatnya menjadi seorang pemimpin yang tegas dan bertanggung jawab.
 

Riwayat Hidup Ganjar Pranowo Pemimpin Inspiratif


Bersungguh-sungguh menempuh pendidikan di UGM dan berkonsentrasi politik membuat dirinya di terima di dalam fraksi PDI sebagai DPR RI. Selama masa jabatan sebagai anggota dewan, beliau di calonkan untuk menjadi calon Gubernur Jawa Tengah dengan lawan politiknya bibit waluyo sebagai gubernur petahana.
Memang tidak menyangka bahwa Ganjar Pranowo menang dalam pilkada tersebut yang akhirnya beliau resmi memimpin Jawa Tengah periode 2013 hingga 2018. Setiap program yang Ganjar Pranowo buat selalu bersifat membangun. Dan tak sedikit Ganjar Pranowo mendapat banyak penghargaan selama masa kepemimpinannya sehingga rakyat juga dapat menikmatinya salah satunya yakni BRT.
Read more

Masa Kecil Dirangkum dalam Buku, Gubernur Ganjar Pranowo Berterima Kasih ke Penulis

Gubernur Ganjar Pranowo beberapa hari lalu Senin 29 januari 2018 sore menghadiri acara syukuran peluncuran buku anak negeri: kisah masa kecil Ganjar Pranowo karya dari penulis Gatotkoco Suroso di Dusun Sawit RT 015/RW 05, Desa Kunti, Kecamatan Andong Kabupaten Boyolali. Seusai menghadiri acara itu, Ganjar melontarkan ucapan terima kasih kepada Suroso lantaran sudah merangkum masa kecilnya ke dalam buku.
 
Ucapan terima kasih tersebut dilontarkan sang Gubernur Jawa Tengah melalui akun instagramnya, @ganjar_pranowo, Senin 29 januari 2018 malam. Terima kasih untuk sang penulis yang sudah menuliskan masa kecil saya,” ungkap politikus PDI Perjuangan itu.

Gubernur Ganjar Pranowo Dibuatkan Buku Tentang dirinya

Ganjar Pranowo juga berketerima kasih kepada komunitas Lima Gunung yang hadir serta masyarakat desa tempat digelarnya syukuran tersebut. Terima kasih juga untuk Komunitas Lima Gunung dan masyarakat Desa Kunti, Kecamatan Andong, Kabupaten Boyolali,” imbuh Ganjar.
 
Dengan adanya buku ini Gatotkoco Suroso berharap masa kecil Ganjar Pranowo itu dapat mampu menginspirasi generasi muda. Semoga buku yang mengisahkan masa kecil Gubernur Ganjar Pranowo ini bisa menginspirasi generasi muda,” ujar Suroso di sela-sela acara syukuran itu seperti dikutip pengelola akun Instagram milik Humas Pemprov Jateng.

Gubernur Ganjar Pranowo Memberikan Apresiasi Kepada Penulis

Pada kesempatan itu suroso juga memuji Ganjar Pranowo yang dilahirkan dari keluarga kepolisian dengan pangkat terakhir letnan satu saat ini sudah bisa menjadi orang nomor satu di Jawa Tengah atau menjabat sebagai Gubernur. Meski lahir dari keluarga sederhana, yang pas-pasan, namun dengan kemauan dan kerja keras mampu menjadi seorang gubernur,” tandas Suroso.
 
"Bisa dikatakan saat itu keluarga kami kere pece, harus survival untuk bertahan hidup. Bahkan jualan bensin untuk membayar utang," kata Ganjar Pranowo. Dimana dulunya juga Ganjar Pranowo sempat di usir dari rumah karena rumahnya dulu pernah dijual dan belum sempat mencari kontrakan. Sehingga pada waktu pemilik rumahnya ingin segera Ganjar Pranowo dan keluarga pindah saat itu juga Ganjar Pranowo harus terpaksa mengontrak rumah di sebelah pabrik gamping.
Read more

Kamis, 15 Maret 2018

Ganjar Pranowo Cagub Jawa Tengah Resmi Dari Fraksi PDIP

Ketua Umum DPP PDIP Perjuangan Megawati Soekarnoputri mengumumkan nama Ganjar Pranowo sebagai bakal calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jawa Tengah 2018. Pengumuman pasangan calon Gubernur dan wakilnya tersebut dilaksanakan di kantor DPP PDIP Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Minggu tanggal 7 januari 2018.
 
Sedangkan wakil Gubernur Jawa Tengah megawati memilih Taj Yasin sebagai pasangan Ganjar Pranowo yang merupakan putra ulama kharismatik KH Maimun Zubair. Megawati sudah berkomunikasi dengan KH Said Aqil Siradj, dengan KH Maimoen Zubair, atau Mbah Maimoen, serta para Kiai soal ini. "Saya juga berkomunikasi dengan Ketua Umum PKB, Cak Imin, dan Ketua Umum PPP Gus Romi," ujar dia.
 
“Sebenarnya nama-nama calon cubernur dan wakil gubernur untuk seluruh daerah yang akan menggelar Pilkada sudah dikerucutkan saat rapat di kantor DPP PDIP pada Jumat 5 Januari 2018”, Kata Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. "Inilah yang kami dialogkan dengan partai-partai lain, tetapi prinsipnya nama-nama sudah disetujui tinggal diumumkan besok. Dan termasuk yang lain-lain," terang Hasto.

Ganjar Pranowo Cagub Jawa Tengah Dan Taj Yasin

Hasto juga mengatakan bahwa partai akan mengusung bakal calon sesuai dengan aspirasi rakyat di daerah. "Jadi Pilkada ini bukan untuk menang-menangan tetapi menampilkan seluruh kebudayaan kita. Bahwa kita adalah bangsa yang beradab, dan kita adalah bangsa yang memiliki etika, moralitas yang tinggi di dalam politik," ujar Hasto.
 
Harsto kristiyanto mengatakan bahwa memang ada banyak nama yang disuarakan tetapi yang paling diutamakan adalah pengalaman. "Ya berbagai nama-nama memang disuarakan. Dan tentu saja PDIP ketika mencalonkan, kami mendengarkan suara partai, mendengarkan masukan tokoh. Tetapi juga mereka yang berpengalaman," pungkas Hasto.

Ganjar Pranowo Cagub Jawa Tengah Dengan Taj Yasin

Kita harus mengenal lebih dekat Ganjar Pranowo cagub Jawa Tengah ini. Nama lengkap H. Ganjar Pranowo, S.H, M.IP. Profil Ganjar Pranowo dimana beliau lahir di Karanganyar, Jawa Tengah, 28 Oktober 1968 yang saat ini berusia 49 tahun adalah Gubernur Jawa Tengah yang menjabat menjadi Gubernur Jawa Tengah sejak 23 Agustus 2013. Sebelumnya, beliau adalah anggota Dewan Perwakilan Rakyat dari Fraksi PDI Perjuangan periode 2004-2009 dan 2009-2013. Selain itu, ganjar juga menjabat sebagai Ketua Umum KAGAMA (Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada) periode 2014-2019 berdasarkan Kongres KAGAMA November 2014 di Kendari.
 
Ganjar Pranowo mulai memantapkan diri dalam mengikuti pemilihan kepala daerah atau pilkada untuk yang kedua kalinya.
Read more

Profil Ganjar Pranowo

Ganjar praowo sebagai gubernur Jawa Tengah merupakan seseorang yang sangat senang berbaur dengan masyarakat. Cara yang beliau lakukan untuk mendengarkan keluhan masyarakat sangatlah tepat dengan sering melakukan peninjauan-peninjauan dengan langsung terjun ke lokasi.
 
Nama Ganjar Pranowo mulai dikenal oleh masyarakat semenjah dirinya menjabat sebagai gubernur Jawa Tengah. Pada saat dirinya menjabat sebagai gubrnur Jawa Tengah, masyarakat mulai mengenalnya. Gubernur Jawa Tengah memiliki biografi yang sangat menginspirasi masyarakat.
 
Profil Ganjar Pranowo sebagai gubernur Jawa Tengah tidak akan pernah lekang dari apa yang beliau usahakan sejak beliau masih muda.
 
Ganjar Pranowo dahulu merupakan salah satu siswa SD dan SMP 1 Kutoarjo. Setelah beliau lulus dari SMP kutoarjo, Ganjar Pranowo melanjutkan pendidikannya ke jenjang SMA di BPOKRI. Beliau bersekolah, belajar dengan sungguh sungguh hingga setelah beliau lulus dari SMA BPOKRI beliau di trima di salah satu universitas ternama di Jawa Tengah yaitu univrsitas gadjah mada.
 
Di universitas gadjah mada, Ganjar Pranowo menempuh pendidikan dengan program suti hukum dan terkonsentrasi pada ilmu politik. Hal tersebut yang menghantarkannya menjadi seorang gubernur Jawa Tengah.

Profil Ganjar Pranowo sebagai DPR RI

Sebelum menjadi sorang gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo adalah seorang anggota DPR RI yang menjabat sebagai wakil komisi 2 yang mana di usung oleh partai PDI perjuangan. Pada saat beliau mengikuti pemilu 2009, beliau terpilih sebagai anggota DPR RI.
 
Profil Ganjar Pranowo sebagai anggota legislatif, Ganjar Pranowo di tunjuk dan di calonkan oleh sebagai calon gubernur Jawa Tengah melawan cagub petahana Bibit waluyo. Tak disangka-sangka beliau terpilih sebagai gubernur Jawa Tengah melawan cagub petahana bibit waluyo yang mendapatkan banyak dukungan partai.

Profil Ganjar Pranowo Sebagai Gubernur Jawa Tengah

Profil Ganjar Pranowo sebagai gubernur Jawa Tengah penuh dengan usaha dan juga perjuangan beliau di dalam menempuh perjalanan panjang untuk menjadi seorang pemimpin yang di percaya oleh masyarakat.
 
Semenjak Ganjar Pranowo menjadi seorang gubernur Jawa Tengah, beliau memberlakukan program-program yang bagus untuk masyarakat Jawa Tengah. Beberapa program seperti normalisasi kanal banjir timur untuk mengatasi banjir, dan program lainnya mendapatkan dukungan penuh oleh masyarakat.
 
Profil Ganjar Pranowo yang penuh dengan semnagat dan berjiwa pemimpin dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat Jawa Tengah terutama generasi muda.
Read more

Rabu, 14 Maret 2018

Riwayat Profil Ganjar Pranowo

Lahir di Karang Anyar, 28 Oktober 1968, profil Ganjar Pranowo dikenal sebagai sosok yang cerdas, percaya diri, dan pintar. Pria lulusan Universitas Gajah Mada yang aktif berorganisasi sejak mahasiswa tahun 1992 ini sebelumnya adalah anggota Partai Demokrasi Indonesia (PDI) di zaman Orde Baru. Namun, setelah Suryadi memimpin dan menyingkirkan Megawati Sukarnoputri, ia memutuskan untuk keluar dari partai berlambang banteng tersebut.
 
Ganjar lantas serius menerjuni bisnisnya sebagai konsultan sumber daya manusia. Di samping itu, ia juga banyak belajar dari ikon-ikon politik tanah air termasuk Megawati dan Soetardjo Serjogoeritno, yang kian mempertajam kemampuan intelektualnya.
 
Dari situ suami Siti Atikoh Supriyanti yang hobi mendengarkan rock semacam Dream Theater, Metallica, dan Led Zeppelin untuk menghilangkan stres ini semakin mantap untuk bergabung dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) bersama Megawati. Ia bahkan melakukan pelantikan untuk kader PDI-P di awal 2003, sebelum akhirnya menjadi kandidat dalam pemilu legislatif di tahun 2004 dari daerah pemilihan Jawa Tengah 7.

Profil Ganjar Pranowo Tak Pernah Menyerah

Sayangnya, Ganjar kalah tipis. Namun setelah kandidat di atasnya terpilih sebagai duta besar, ia pun menggantikan posisi tersebut dan duduk di bangku DPR RI Komisi IV.
 
Kegigihan dan keberanian untuk bersuara menjadikan reputasinya meningkat di kancah politik. Pria yang dulunya bersekolah di SD dan SMP Kutoarjo Jawa Tengah dan menghabiskan masa SMA di BOPKRI Yogyakarta ini dinilai sebagai politikus yang berprinsip. Ia pun terpilih lagi dalam pemilu tahun 2009 dan dipercaya menduduki jabatan Wakil Ketua Komisi II untuk urusan dalam negeri hingga 2014 nanti, serta panitia angket pengusutan kasus Bank Century.

Profil Ganjar Pranowo Pada Dulu

Ganjar Pranowo-Heru Sudjatmoko resmi dilantik menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah periode 2013-2018 pada 23 Agustus 2013. Dalam proses pelantikan itu Ganjar mendapat tanda pangkat jabatan dan kata-kata pelantikan, serta melakukan penandatanganan pakta integritas dan penandatanganan berita acara serah terima jabatan. Setelah dilantik, dia akan melaksanankan program yang telah digadang-gadangkan yakni "Agenda 18".
 
Itulah profil Ganjar Pranowo yang sangat disukai oleh banyak orang, selain merakyat dan sederhana ia juga berintelektual dan juga sayang dengan masyarakatnya.
Read more

Pilgub Jateng Ganjar Pranowo

Calon pilgub jateng Ganjar Pranowo mengajak petugas Panitia Pengawas Pemilu untuk sosialisasi aturan pemilihan kepala daerah (Pilkada). Sosialiasi diperlukan untuk mengedukasi semua pihak tentang batasan yang boleh dan tidak dalam setiap kegiatan kampanye.
 
Sosialiasi tersebut berlangsung spontan atas inisiatif Ganjar. Bermula ketika Ganjar hadir dalam acara Ngopi Bareng di Desa Kramat, Kecamatan Dempet, Kabupaten Demak. Ketika tiba di rumah Salim, warga setempat yang menjadi lokasi acara, Ganjar melihat beberapa petugas Panwas kecamatan sudah ada di tempat.
 
Kader PDI Perjuangan itu spontan mengajak petugas Panwas ikut masuk, bahkan duduk di depan bersama dirinya. Dia meminta petugas Panwascam menjelaskan aturan pilkada sebelum acara dimulai.
 
"Kemarin saya keliling di Jepara didatangi petugas, sepertinya aturannya agak banyak, jadi saya banyak diperingatkan. Maka kali ini saya mengajak sekalian sosialiasi agar saya juga paham dan masyarakat jadi tahu," ujarnya, Kamis (22/2/2018).

Pilgub Jateng Saat Ini

Petugas Panwascam Nur Azizah menjelaskan, dirinya hadir bersama dua rekannya yakni Nur Ikhsan dan Misbakhul Ulum. Menurut dia jika model acara seperti Ngopi Bareng bukan masuk kategori kampanye. "Di sini saya lihat tidak ada atribut kampanye, spanduk dan APK juga tidak ada jadi bukan kampanye," katanya.
Karena bukan acara kampanye, maka aturannya seorang calon tidak boleh mengungkapkan ujaran dan ajakan untuk memilih. "Nuwun sewu, ampun ada ajakan nggih," katanya.
 
Mendengar penjelasan tersebut, calon pilgub jateng tersebut Ganjar langsung setuju. Dia a berjanji tidak mengucapkan kalimat berisi ajakan ataupun gestur tertentu.

Pilgub Jateng Ganjar Pranowo Terkini

"Nah jadi sudah jelas, acara ini ngobrol saja, saya mendengarkan masukan dan keluhan saja. Saya tidak akan mengajak ya, saya yakin semua di sini sudah tahu mau milih siapa," kata calon pilgub jateng tersebut disambut tepuk tangan warga.
 
Dalam sesi dialog, Karsono, Kelompok Tani Makaryo Desa Kramat mengatakan, tidak hanya dalam acara Ngopi Bareng, seharusnya dalam semua acara yang dikunjungi Ganjar tidak perlu ada kalimat ajakan.
 
"Pak Ganjar tidak usah mengajak sudah banyak yang kenal. Apa yang sudah dilakukan banyak yang positif dan dirasakan warga," ucapnya.
 
Ganjar Pranowo selaku calon pilgub jateng selalu memerhatikan rakyatnya terutama kalangan miskin untuk selalu ia ayomi dan melindunginya.
Read more

Selasa, 13 Maret 2018

Ganjar Pranowo Dan Istri Berkunjung Ke Perkebunan Bawang Di Desa Petarangan

Di desa petarangan Petarangan, Kecamatan Kledung, Kabupaten Temanggung, Selasa (27/2/2018) Ganjar Pranowo dan istri melakukan kunjungan sekaligus kampanye. Dimana hampir semua warga pak Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berterak "Pak Ganjar hoi, Pak Ganjar,".
 
Ternyata warga sedang menyaksikan Ganjar Pranowo yang sedang buang air kecil di sebuah biulik kayu ditengah perkebunan. Masyarakat memang tidak mengira bahwa Gubernur Jawa Tengah ini tidak malu numpang berhajar di kamar mandi sederhana. Papannya hanya menutupi bagian tubuh dari kaki hingga dada saja. Sang istri Siti Atiqoh yang berjalan agak jauh di belakang Ganjar pun bergegas memperingatkan sang suami.
 
"Ya begitulah Mas Ganjar. Kalau tidak ada saya, bisa sangat cuek," kata Atiqoh. Hari ini merupakan hari kedua Atiqoh mengikuti kampanye sejak Ganjar mengambil cuti pada 15 Februari lalu. Ke depan, dia berencana akan sering mengikuti kampanye keliling Jawa Tengah bersama sang suami.
 
"Sebenarnya dari kemarin pengen ikut tapi masih sibuk ngurus pindahan ke rumah kontrakan," kata Atiqoh.
 

Ganjar Pranowo Dan Istri Berkunjung Ke Desa Petarangan

Sang istri Siti Atiqoh terlihat brsemangat saat mengikuti Ganjar Pranowo menemui ratusan petani di desa patanaran. Beliau mengenakan kemeja batik troso lengan panjang buatan Jepara dan celana panjang hitam. Bergaya minimalis memakai tas merek Judy and Frances buatan asli Semarang dipadu sepatu model running Adidas seri Ultraboost, Atiqoh terlihat sangat percaya diri blusukan ke ladang milik warga.
 
Ia bahkan memilih jalan kaki bersama warga sejauh satu kilometer untuk menemui para petani. "Ikut Mas Ganjar kampanye itu menyenangkan, saya menganggapnya seperti travelling. Saya banyak mendapatkan pelajaran, mulai teknik berkomunikasi hingga keramahan masyarakat Jawa Tengah. Saya selalu merindukan masyarakat Jawa Tengah," ungkapnya.
 
Atiqoh mengakui tak banyak persiapan perlengkapan keseharian Ganjar Pranowo. Baik itu sepatu, baju maupun perlengkapan lain. Karena menurutnya Ganjar lebih suka mempersiapkan perlengkapan sendiri.

Ganjar Pranowo Dan Istri Melakukan Kunjungan Ke Petani Bawang

"Mas Ganjar lebih tahu kondisi lapangan, apakah formil atau santai. Jadi Mas Ganjar sudah punya style tersendiri. Pakaian Mas Ganjar kan jauh lebih banyak dibandingkan saya. Kalau saya sukanya kemana-mana minimalis," ujarnya. Atiqoh mengungkapkan bila dia tak henti-hentinya mengingatkan Ganjar untuk dua hal, yaitu makan dan istirahat.
 
Read more

Ganjar Pranowo Gubernur Jawa Tengah Kunjungi Pengungsi Bencana Tanah Longsor Brebes

Berita duka dari kota Brebes, Jawa Tengah bahwa telah terjadi bencana longsor yang membawa duka bagi masyarakat yang terkena bencana longsor. Bencana longsor di kabupaten Brebes, Jawa Tengah, pada hari kamis (22/2/2018), yang menyebabkan 8 orang meninggal dunia, 1 luka berat, 12 luka ringan serta 13 orang hilang dan masih pada tahap pencarian.
Kabar duka tersebut telah tersebar hingga ke telinga gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Ganjar pada saat itu yang masih berada di bali sedang melakuakn peninjauan terhadap bencana alam dan mendengar kabar bahwa bencana alam tanah longsor sedang melanda Brebes.
Ganjar Pranowo Jawa Tengah dengan segera melakukan peninjauan terhadap korban longsor yang berada di kawasan bencana. Dalam masa cuti Ganjar Pranowo beliau tidak pernah berhenti untuk memantau berbagai macam keluhan yang terjadi di Jawa Tengah.

Ganjar Pranowo Jawa Tengah Tinjau Korban Longsor

Ganjar Pranowo melakukan peninjauan dan memonitor bencana tanah longsor dengan cara Meminta petunjuk Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Tengah bekerja sesuai sistem penanggulangan bencana. Meskipun Ganjar Pranowo sedang cuti, Ganjar tidak ingin di anggap memanfaatkan momentum bencana tanah longsor yang sedang melanda kota Brebes.
"Saya maunya segera ke Brebes, tetapi saya tidak ingin dikira memanfaatkan momentum. Yang penting sekarang adalah penanganan korban dan koordinasi dan distribusi logistik,” ucap Ganjar melalui pesan singkat, Sabtu (24/2/218).
Ganjar Pranowo Jawa Tengah meskipun sedang berada jauh dari lokasi bencana, akan tetapi Ganjar tetap memberikan yang tebaik di dalam meringankan beban masyarakat yang tengah di landa bencana longsor di Jawa Tengah.

Ganjar Pranowo Jawa Tengah Tinjau Semua Lokasi Bencana Alam

Tidak hanya di Brebes, telah terjadi banyak bencana alam yang melanda Jawa Tengah seperti banjar negara, purbalingga, demak, kudus dan sekitarnya. Di Banjarnegara dan Purbalingga juga ada bencana, tetapi sejauh ini logistik sudah cukup. Semua pihak bergerak," ujar Ganjar Pranowo Jawa Tengah.
Pemantauan yang dilakukan oleh Ganjar Pranowo Jawa Tengah semata-mata tulus dan iklhas di dalam membantu korban longsor, bukan untuk memanfaatkan momentum.
Read more

Rabu, 07 Maret 2018

Ganjar Pranowo Calon Gubernur

Sosok calon gubernur Jawa Tengah periode 2018-2023 yang akrab di sapa dengan nama Mas Ganjar jelas sudah tidak asing lagi. Ganjar Pranowo calon gubernur yang akan memimpin Jawa Tengah selama 2 periode inisudah tentu menyiapkan berbagai program untuk memajukan Jawa Tengah menjadi lebih baik. Walaupun sudah mengabdi di Jawa Tengah sebagai gubernur selama 5 tahun, Ganjar yakin dan optimis akan terpilih menjabat Gubernur Jawa Tengah selama 2 periode. Kepemimpinan Ganjar Pranowo banyak sekali mendapatkan apresiasi baik dari wagra Jawa Tengah maupun luar Jawa Tengah. Ganjar Pranowo sendiri merupakan sosok gubernur yang menjadi panutan banyak masyarakat Jawa Tengah. Sikapnya yang tegas dan juga jujur jelas membuat nama beliau mudah dikenal.
 
Sebagai calon gubernur Jawa Tengah periode 2018-2023, Ganjar Pranowo sendiri sudah menyiapkan berbagai jenis program yang sangat menguntungkan untuk masyarakat Jawa Tengah. Ganjar Pranowo sendiri mencalonkan diri sebagai Gubernur Jawa Tengah di dampingi dengan Gus Yasin sebagai wakilnya.

Ganjar Pranowo Calon Gubernur Jateng

Jawa tengah merupakan provinsi di Jawa yang memiliki banyak warga, hal inilah yang pastinya menjadi salah satu tugas pokok gubernur untuk mensejahterakan warganya. Ganjar Pranowo sendiri juga sangat aktif di twitter dan juga sosial media lainnya. Bahkan karena akrabnya dengan masyarakat Jawa Tengah, sangat mudah sekali untuk berkomunikasi dengan gubernur yang satu ini. Selain tegas dan juga jujur, Ganjar Pranowo juga sangat dikenal memiliki selera humor yang cukup tinggi. Di berbagai jenis kesempatan seringkali Ganjar Pranowo tertangkap sedang bercanda dengan masyarakat Jawa Tengah.

Ganjar Pranowo Calon Gubernur Jawa Tengah

Mas Ganjar sapaan akrab Ganjar Pranowo ini sendiri juga memiliki segudang prestasi bahkan juga dia dikenal sebagai gubernure wong cilik (Gubernurnya orang kecil). Dalam pilgub kali ini yaitu periode 2018-2023, Ganjar Pranowo didampingi dengan Gus Yasin sebagai wakilnya. Ganjar Pranowo dan Gus Yasin mantab akan menjadi gubernur dan memimpin Jawa Tengah selama 5 Tahun kedepan. Banyak program yang pastinya sangat menguntungkan dan akan di rasakan masyarakat Jawa Tengah.
Read more

Selasa, 06 Maret 2018

Foto Ganjar Pranowo Instagram Yang Bikin Netizen Baper

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kini membuat heboh netizen, hal tersebut terjadi bukan tanpa alasan. Pada saat Ganjar Pranowo melakukan kunjungan ke salah satu kota di indonesia, beliau terbang di dalam pesawat dan duduk di kursi kelas ekonomi
 
Foto Ganjar Pranowo tersebut telah diunggah di di akun instagram dan facebook dengan akun Ganjar Pranowo, pada hari jumat (14/10/2016). Banyak netizen yang heran dengan hal tersebut karena pada dasarnya orang nomor 1 di Jawa Tengah naik pesawat dengan menggunakan kursi kelas ekonomi.
 
Dari sini banyak netizen yang merasa heran akan hal tersebut dan memberikan komentar-komentar tak sedap pada bapak gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Di dalam foto Ganjar Pranowo tersebut beliau duduk dengan menggunakan baju batik serta memandang laptop.
 
"Mengerjakan Materi Tentang Revolusi Mental Di Kementrian Hukum dan HAM untuk Siang ini," begitu tulis Ganjar dalam keterangan fotonya.
 
Nah yang membuat netizen bertanya tanya yaitu mengapa bapak Ganjar Pranowo duduk di kursi ekonomi dekat pintu darurat, mengapa tidak duduk di kursi ekonomi seperti pejabat pada umumnya.
 

Foto Ganjar Pranowo Terkait Duduk Di Kursi Kelas Ekonomi

Nah hal tersebut membuat Ganjar Pranowo sebagai gubernur yang sederhan dan tidak ingin di pandang sebagai pejabat yang serba mewah. Foto Ganjar Pranowo tersebut tidak lain membuat netizen menjadi gempar.
 
"Keren pak @ganjar_pranowo .. wlwpun jabatannya pegang JATENG tp gak pake seat bisnis class.. smoga JATENG SEJAHTERA NO PUNGLI terutama di Kepolisian," tulis akun @psfalah.
 
Hal senada juga ditulis akun @farikhana_sudirdjo, "Hebriiing pak @ganjar_pranowo tetep mnta di economy class."
 
"saluuut... contoh buat pemimpin lainnya, ga gaptek, tidak semua pekerjaan dilempar ke bawah. naik pesawat kelas ekonomi. seandainya semua kepala daerah spt ini," komentar @missocapnist.
 
Foto Ganjar Pranowo Menunjukan Kesederhanaan Pejabat Pemerintahan
banyak netizen yang memuji pak Ganjar Pranowo dengan melihat unggahan foto Ganjar Pranowo di instagram dan di facebook. Meskipun begitu terdapat beberapa netizen yang gagal faham
 
Meski demikian, ada beberapa netizen yang gagal paham di mana Ganjar duduk.
"Pak ganjar kok jadi pamer duduk dikelas business.. Nda sesuai dgn cita cita pdip," tulis akun @hermanusjeffry.
 
"Wah Bpk gak mau kalah nich sama saya di Bisnis class," kata @uthimiranda.
foto Ganjar Pranowo yang di unggahnya di dalam akun facebook dan juga akun instagram membuat heboh netizen.
Read more

Senin, 05 Maret 2018

Ganjar Pranowo Dan Keluarga

Sosok pemimpin Jawa Tengah periode 2013 sampai 2018 siapa yang tidak mengenalnya. Mas Ganjar sapaan akrab Ganjar Pranowo. Mas Ganjar sendiri dikenal sangat santun dan juga tegas serta jujur dalam menjalankan berbagai pekerjaan dan juga amanat dari wagra Jawa Tengah. Tidak banyak yang tahu mengenai Ganjar Pranowo dan keluarga. Keluarga Ganjar Pranowo sendiri dikenal sangat dekat dengan banyak masyarakat Jawa Tengah. Berbagai jenis program yang dicetuskan dan dicanangkan oleh Ganjar Pranowo jelas selalu dinanti oleh seluruh masyarakat Jawa Tengah. Sang istri tercinta Mbak Atik sendiri juga banyak sekali mengikuti program-program yang mendukung kaum wanita di Jawa Tengah.
 
Menjadi orang nomer satu di Jawa Tengah jelas membuat tidak banyak waktu Ganjar Pranowo dilewatkan bersama keluarga. Namun walaupun demikian jelas Ganjar Pranowo selalu meluangkan waktu untuk keluarga tercinta khususnya untuk istri dan sang anak semata wayang.

Ganjar Pranowo Dan Keluarga Terinta

Sebagai pemimpin terlebih seorang gubernur, jelas banyak program dan rencana kerja bagus sangat dinantikan. Hal inilah pastinya yang selalu membuat mas Ganjar selalu berpikir bagaiman dapat membuat masyarakat di Jawa Tengah ini menjadi semakin maju tidak hanya di daerah kota saja melainkan juga di desa. Beragam jenis program bantuan untuk mendukung kegiatan masyarakat desa juga banyak sekali diberikan oleh gubernur satu ini. Dukungan dan juga pendanaan kini semakin mudah. Selain fokus dengan pekerjaannya sebagai gubernur, Ganjar Pranowo Dan Keluarga juga selalu meluangkan waktu bersama. Dengan jadwal dan kesibukan yang super padat, jelas Ganjar selalu meluangkan waktu bersama istri dan anak tercinta.

Gubernur Ganjar Pranowo Dan Keluarga

Sosok Ganjar Pranowo Dan Keluarga di mata masyarakat Jawa Tengah sangatlah baik. Bahkan Ganjar Pranowo tidak hanya eksis di Jawa Tengah saja melainkan namanya juga sangat dikenal di Indonesia. Pria kelahiran Karanganyar ini sendiri merupakan sosok gubernur yang inspiratif, cerdas dan juga jujur. Ganjar Pranowo yang kini kembali mencalonkan diri menjadi gubernur Jawa Tengah periode 2018-2023 yakin akan menang dan mampu memimpin Jateng menjadi sangat lebih baik.
Read more

Ganjar Pranowo Dan Istri

Sosok gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo selalu menjadi perhatian banyak publik. Sikapnya yang tegas dan juga jujur serta ramah menjadi salah satu daya tarik tersendiri. Ganjar Pranowo sendiri menjabat sebagai gubernur Jawa Tengah sejak 2013 dan akan mencalonkan diri kembali pada tahun ini. Sebagai kepala pemerintahan Jawa Tengah pastinya kebijakan dan juga keputusan yang menguntungkan masyarakat Jawa Tengah sangat dinanti. Ganjar Pranowo sendiri memiliki 1 buah hati hasil pernikahannya dengan Siti Atikoh Suryani. Sikapnya yang santun dan harmonis dengan istri tercinta jelas membuat iri banyak ibu-ibu. Walaupun menjadi orang nomor satu di Jawa Tengah, Ganjar Pranowo dan istri selalu meluangkan waktu bersama keluarga tercintanya.
 
Menjadi orang yang dipercaya masyarakat Jawa Tengah jelas menjadi beban tersendiri. Namun mas Ganjar sapaan akrab Ganjar Pranowo jelas memiliki andil besar dalam pemerintahan di Jawa Tengah.

Ganjar Pranowo Dan Istri Tercinta

Istri gubernur Jawa Tengah ini sendiri selalu mendapingi kemana saja sang suami bekerja. Bahkan Mbak Atik sapaan akrab istri suami gubernur Jateng ini sendiri juga perlu untuk mengatur jadwal. Bahkan juga sebagai sang istri, tidak hanya mengurus suami melainkan juga mengurus sang buah hati yang saat ini menginjak usia remaja. Banyak sekali kegiatan yang juga dilakukan oleh istri Ganjar Pranowo. Bahkan mbak Atik ini sendiri juga memiliki banyak program untuk mensejahterakan masyarakat Jawa Tengah khususya kaum ibu-ibu. Ganjar Pranowo dan istri menjadi sosok panutan masyarakat Jawa Tengah.

Gubernur Ganjar Pranowo Dan Istri

Sosok istri tercinta dan dukungan istri jelas sangat dibutuhkan oleh Ganjar Pranowo. Sejak menikah berbagai jenis kegiatan Ganjar Pranowo selalu didukung oleh sang istri tercinta. Ganjar Pranowo dan istri selalu harmonis dalam berbagai jennis kegiatan acap kali terlihat bersama. Bahkan dukungan untuk maju menjadi gubernur Jawa Tengah juga berasal dari sang istri. Kini Ganjar Pranowo akan kembali maju untuk memimpin Jawa Tengah periode 2018-2023. Ganjar Pranowo akan di dampingi oleh Gus Yasin untuk menjadikan Jawa Tengah menjadi provinsi yang lebih maju dan terbaik. Gus Yasin dan Ganjar Pranowo sendiri merupakan pasangan cagub dan cawagub terbaik zaman now.
Read more

Berita Ganjar Pranowo yang Kunjungi Lokasi Longsor Brebes

Pemilihan Gubernur baru untuk Jawa Tengah akan dilangsungkan pada bulan Juni mendatang. Pada bulan maret ini, tahapan sebelum pencoblosan sudah mencapai tahan kampanye sejak 15 Februari lalu.
Beberapa berita Ganjar Pranowo ketika berkampanye menjadi headline di beberapa media. Salah satunya adalah ketika dirinya sedang mengunjungi kawasan longsor yang terjadi di Desa Pasir Pajang, Kecamatan Salem, Brebes, Jawa Tengah pada Rabu (28/2).

Pada kunjungannya tersebut, Ganjar sempat menemui salah satu korban yang mengaku sempat tertimbun tanah longsor namun berhasil diselamatkan warga. Salah seorang Pria tersebut sempat tertimbun di salah satu desa di Brebes dan bernama Kartoyo. Selama beberapa menit ia tertimbun tanah longsor menurut pengakuannya.

“Saya tertimbun longsor, enggak begitu lama, ukuran menit itu,” ungkapnya pada video yang diunggah Ganjar Pranowo pada akun Instagramnya.

Menurut penuturan Kartoyo, dirinya sempat tertimpa oleh pohon pisang dan pohon kelapa sebalum akhirnya diselamatkan oleh warga yang melihat tangannnya melambai.

“Saya tertimbun itu, ditolong orang, saya tangannya begini [melambai], sempat tertimpa pohon pisang sama kelapa,” ungkap Kartoyo.

Ganjar Pranowo Berterima Kasih Pada Semua Pihak yang Terlibat dalam Pencarian Korban


‘Pak Kartoyo salah satu korban yang selamat dari longsor di Brebes. Alhamdulilah selalu ada jalan yang diberikan Allah untuk keselamatan kita. Sehat selalu ya pak. #VlogGanjar” tulis Ganjar pada video yang diunggahnya tersebut. Dirinya mengungkapkan bahwa Kartoyo adalah salah satu orang yang beruntung dan diberi kesempatan hidup oleh Tuhan.

Masih melalui akun Instagramnya, Ganjar yang merupakan politikus PDI Perjuangan juga mengunggah salah satu foto yang memperlihatkan dirinya ketika sedang membantu tim Search and Rescue (SAR) dalam mencari korban tanah longsor yang berlum ditemukan.

Dalam kesempatan tersebut, Ganjar yang berpasangan dengan Gus Yasin pada Pilgub Jateng 2018 menyampaikan terima kasih pada semua pihak yang telah berperan dalam proses pencarian korban yang seakan-akan tak pernah lelah.


Akun instagram PDI Perjuangan tak ketinggalan mengunggah berita GanjarPranowo yang diunggah pada akun instagramnya tersebut dengan menulis “Meski tengah cuti sebagai gubernur, Pak @ganjar_pranowo hari ini mengunjungi Kelurahan Pasir Panjang Kecamatan Salem Kabupaten Brebes yang terkena bencana banjir bandang dan tanah longsor,”
Read more

Ganjar Pranowo Dan Gus Yasin

Pilgub Jateng periode 2018-2023 jelas akan segera dimulai. Salah satu pasangan Cagub dan Cawagub yang saat ini diandalkan ialah GanjarPranowo Dan Gus Yasin. Ganjar Pranowo sendiri sudah menjadi kepala pemerintahan Jawa Tengah sejak 2013 dan kali ini beliau maju kembali dalam pilgub 2018 berpasangan dengan Gus Yasin. Mas Ganjar sapaan akrab gubernur Jawa Tengah jelas sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Jawa Tengah. Ganjar Pranowo merupakan sosok pemimpin yang baik, jujur, cerdas dan juga tegas. Banyak sekali program-program unggulan yang pastinya juga menguntungkan masyarakat kecil. Ganjar Pranowo sendiri di pemilihan gubernur kali ini mendapatkan nomor urut satu.

Mas Ganjar dan Gus Yasin jelas sangat tepat untuk memimpin Jawa Tengah 5 tahun kedepan. Bahkan tidak hanya itu saja, Gus Yasin sebagai wakilnya jelas merupakan sosok pemimpin zaman now yang banyak disukai berbagai jenis kalangan.

Ganjar Pranowo Dan Gus Yasin Cagub Cawagub Jateng

Ganjar Pranowo dan Gus Yasin akan maju dalam pilgub Jateng periode 2018-2023 dengan nomor urut satu. Kesiapan Ganjar dan Gus Yasin jelas sangat siap. Mereka yakin bahwa pilgub kali ini akan menjadi pemenangnya. Banyak sekali program-program yang pastinya mampu membuat masyarakat Jawa Tengah semakin maju dan juga berkembang. Mas Ganjar sendiri pastinya merupakan gubernur yang sangat sukses memimpin Jawa Tengah menjadi terbaik diantara provinsi-provinsi lainnya. Gus Yasin sebagai wakil Ganjar Pranowo dalam pilgub kali ini juga menjadi sosok yang diyakini mampu mendukung sang gubernur dengan sangat baik. Gus Yasin ini sendiri merupakan sosok cawagub zaman now yang pastinya banyak disukai anak muda.

Profil Ganjar Pranowo Dan Gus Yasin


Sosok Ganjar Pranowo Dan Gus Yasin pastinya sangat dinantikan masyarakat Jawa Tengah. Sudah 5 tahun kepemimpinan beliau dari mulai tahun 2013 hingga saat ini, Jawa Tengah selalu menjadi provinsi terbaik. Bahkan juga pemerataan ekonomi di Jawa Tengah semakin mudah. Gubernur Ganjar Pranowo sendiri selalu bekerja dengan penuh hati dan pastinya juga selalu mendengarkan keinginan serta aspirasi dari masyarakat. Dalam pilkada 2018 pastinya Ganjar Pranowo akan terpilih dan kembali memimpin Jateng dengan banyak program unggulan serta menjadikan Jateng lebih baik dari sebelumnya.
Read more

Jumat, 02 Maret 2018

Ganjar Pranowo dan Istri ‘Diteriaki Warga’



Ganjar Pranowo kembali maju dalam pencalonan Gubernur Jawa Tengah. Saat ini, rentetan kegiatan sudah sampat pada tahap kampanye. Ganjar Pranowo dan istri pun sudah mulai berkampanye di beberapa lokasi di Jawa Tengah.

Istri Ganjar Pranowo sendiri sudah mulai mengambil cuti sejak 15 februari lalu karena statusnya sebagai aparatur negara. Namun pihaknya baru sempat menemani sang suami berkampanye mulai selasa (27/2/2018) karena sibuk dengan pindahan ke kontrakan.

Pada hari itu, Ganjar pranowo berkampanye di kawasan perkebenan bawang di Desa Petarangan, Kledung, Kabupaten Temanggung.

Ganjar Pranowo dan Istri Berkampanya di Perkebunan


Ada kejadian menarik ketika Ganjar Pranowo dan Istri sedang berjalan menuju perkebunan. Teriakan warga terdengar begitu riuh.
"Pak Ganjar hoi, Pak Ganjar," teriak sejumlah warga.
Ternyata teriakan warga tersebut karena menyaksikan calon Gubernur mereka tak segan untuk buang air kecil di sebuah bilik kayu di tengah perkebunan. Masyarakaat yang tentunya sebagian besar bekerja sebagai petani perkebunan tersebut tak mengira bahwa Ganjar Pranowo dengan tanpa ‘jaim’ numpang buang hajat di sebuah kamar mandi sederhana di tengah perkebunan.

Mengetahui hal tersebut, Siti Atikoh sebagai istri bergegas untuk mengingatkan suaminya.
"Ya begitulah Mas Ganjar. Kalau tidak ada saya, bisa sangat cuek," kata Atiqoh.

Romantisme Ganjar Pranowo dan Istri

Sebagai istri, Atikoh tak henti-hentinya mengingatkan Ganjar akan beberapa hal, seperti perihal makan dan istriahat. Karena pernad pada suatu saat, Ganjar tidak sempat untuk makan sampai siang hari karena jadwal kegiatan yang padat.

"Saat itu juga saya langsung telepon Mas Ganjar dan bilang kalau dalam waktu 5 menit tidak makan maka mulai hari itu saya ke mana-mana akan selalu ikut kegiatannya. Termasuk saat rapat. Saya kadang jadi istri yang cerewet kalau urusan telat makan karena mungkin kalau ajudannya tidak berani memaksa Mas Ganjar untuk makan."

"Itulah sedikit perbedaannya dibandingkan saat masa pacaran. Kalau masih pacaran mungkin mengingatkan pasangan untuk makan itu terkesan alay-alay."
"Kalau saat ini, saya sering mengingatkan Mas Ganjar jangan telat makan itu karena saya tidak ingin Mas Ganjar sakit di tengah padatnya kegiatannya," lanjutnya.


Itulah romantisme hubungan Ganjar Pranowo dan istri yang tentunya membuaat pasangan manapun akan iri.
Read more

Ganjar Pranowo Alumni UGM



Sosok gubernur Jawa Tengah periode 2013 hingga 2018 yang sangat akrab di sapa mas Ganjar tentunya sudah banyak yang mengetahuinya. Mas Ganjar sapaan akrab Ganjar Pranowo ini sendiri memiliki segudang prestasi saat masih duduk di bangku kuliah. Ganjar Pranowo yang memiliki ciri khas rambut berwarna putih ini sendiri memiliki rasa humor yang sangat tinggi. Banyak sekali guyonan maupun candaan yang dilontarkannya dalam berbagai kesempatan dan juga aktifitas. Walaupun Ganjar Pranowo dikenal sebagai gubernur Jawa Tengah yang humoris, namun dalam pekerjaan beliau tetap nomor satu dan pastinya juga tegas. Jawa Tengah yang dipimpin Ganjar Pranowo selama 5 Tahun ini saja jelas mengalami peningkatan yang sangat pesat baik dari birokrasi hingga lain-lainnya. Banyak sekali program yang memikirkan dan mementingkan rakyat kecil. Ganjar Pranowo sendiri merupakan alumni UGM Tahun 1995.

Ganjar Pranowo Alumni UGM Yogyakarta

Sebagai seorang gubernur Jawa Tengah jelas visi dan misi yang sangat tepat serta dibutuhkan masyarakat sangat penting sekali di cetuskan. Berbagai macam kegiatan dan juga program gubernur sejak 2013 hingga saat ini membuat Jateng semakin berkembang pesat. Bahkan selain itu, masyarakat kecil juga banyak yang menikmati hasil lebih dibandingkan gubernur sebelumnya. Program yang dicetuskan mas Ganjar ini memang banyak menyasar masyarakat kecil. Bahkan Ganjar Pranowo sendiri memiliki julukan sebagai Gubernure wong cilik (Gubernurnya masyarakat Kecil). Saat menjadi mahasiswa, Ganjar Pranowo sendiri selalu aktif dalam berbagai jenis kegiatan di kampus UGM. Bahkan Ganjar Pranowo sempat menjadi ketua KAGAMA (Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada) setelah lulus.

Mas Ganjar Pranowo Alumni UGM Yogyakarta

Sejak duduk di bangku mahasiswa, Ganjar Pranowo tidak hanya aktif dalam kegiatan di lingkungan kampu saja melainkan juga di luar kampus. Ganjar Pranowo juga bergabung dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P). Sejak saat itulah kegiatan berpolitik Ganjar Pranowo mulai terbentuk dan menjadi politikus yang sangat baik. Ganjar Pranowo sendiri kini maju lagi dalam pemilihan gubernur periode 2018-2023 dengan membawa visi serta misi menjadikan Jawa Tengah semakin maju dan lebih baik. Ganjar Pranowo alumni UGM merupakan salah satu yang sukses dan mampu menerapkan ilmu kuliah di masyarakat.


Read more

Kamis, 01 Maret 2018

Gubernur Provinsi Jawa Tengah Ganjar Pranowo Resmikan Proyek Normalisasi



Seperti yang kita semua tahu bahwa kawasan industri di kota Semarang lebih tepatnya di daerah kaligawe sangat rawan terkena musibah banjir, pasalnya permukaan tanah yang dengan laut yang semakin tahun semakin terkikis dan juga padatnya jumlah penduduk di kota Semarang menjadi pemicu terjadinya banjir.
Untuk itu Gubernurprovinsi Jawa Tengah Ganjar Pranowo melakukan program normalisasi terhadap sungai kalibanteng. Mengapa sungai kalibanteng yang dipilih sebagai sungai yang dilakukan normalisasi? Hal tersebut dikarenakan sungai kalibanteng merupakan sungai utama yang bermuara dari sungai-sungai kecil hingga di alirkan ke lepas pantai.

Untuk itu sungai KBT menjadi tolak ukur untuk dilakukan normalisasi. Telah di sediakan anggaran lebh kurang senilai 485 miliar untuk melakukan program normalisasi yang diperkirakan akan selesai pada tahun 2020.

Gubernur Provinsi Jawa Tengah Yang Siap Untuk Mendengarkan Keluhan Masyarakat

Ganjar Pranowo sebagai cagub pertahana Gubernur provinsi Jawa Tengah sangatlah tanggap di dalam mendengarkan keluhan-keluhan yang datang dari berbagai elemen masyarakat. Uatamannya masalah banjir yang seringkali melanda kota Semarang.

Warga yang semula tinggal di bantaran sungai dipindahkan ke rumah susun, para PKL juga akan disediakan tempat relokasi untuk berusaha. “Banjir akan di-manage dan tidak akan mengganggu masyarakat sekitar sungai,” tambahnya.

Ganjar Pranowo juga memberikan sosialisasi terhadap pentingnya menjaga kebersihan dan tidak membuang sampah di sungai. “Saya minta agar sosialisasi perilaku hidup bersih, membuang sampah, ya bareng-bareng belajar, dari membuang jadi pengelola sampah. Dulu di kaki lima berjualan ilegal, nanti bisa menjadi legal menjadi pengusaha kuliner,” paparnya.

Gubernur Provinsi Jawa Tengah Resmikan Normalisasi Sungai KBT Tahap Satu

Gubernurprovinsi Jawa Tengah yang pada saat ini mencalonkan dirinya kembali sebagai cagub pertahana telah meresmikan normalisasi sungai kalibanteng tahap satu yang diperkirakan akan segera selesai pada tahun 2020.

Apabila terpilih kembali sebagai Gubernur Jawa Tengah, setelah penyelesaian tahap satu pada normalisasi sungai kalibanteng maka akan di teruskan programnya ke tahap selanjutnya hingga masalah banjir benar-benar teratasi.


Gubernur provinsi jawa tengaj Ganjar Pranowo mengambil keputusan tepat di dalam meresmikan jalannya normalisasi sungai KBT.
Read more

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Blusukan Kota Demak Untuk Melihat Kondisi Banjir Dan Masyarakat



Ganjar Pranowo sebagai cagub pertahana jawa tengah yang akan mencalonkan dirinya pada pilkada 2018 sebagai calon Gubernur Jawa Tengah kini blusukan ke berbagai kota di jawa tengah. Salah satu kota yang menjadi perhatian ganjar saat ini yaitu demak. Tepat pada hari Kamis, 22 Februari 2018 pukul 09:25 Ganjar Pranowo mengunjungi kota demak untuk mengetahui situasi yang terjadi di kota demak tersebut.

Dengan berjalan kaki atau nyeker, Ganjar Pranowo menghampiri warga yang sedang mengatasi tanggul jebol. Ternyata posisi sungai berada lebih tinggi dari pemukiman sehingga terjadi banjir karena luapan air yang sangat tinggi.

Calon Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Mencari Asal Usul Terjadinya Banjir

Pada saat itu Perangkat Desa Tambakroto, Ahmad Jumali mengatakan bahwa “banjir tersebut terjadi setiap tahun saat musim hujan. Sebabnya, di tengah jembatan ada tiang penyangga yang berukuran cukup besar.”
"Adanya tiang tersebut menghambat aliran air dan juga sampah yang berasal dari daerah atas," terangnya, Kamis (22/2) pagi melalui siaran pernya. Sampah tersebut aneka macam, namun yang paling parah adalah buangan batang pisang serta kayu-kayu.

Ganjar Pranowo sebagai calon Gubernur Jawa Tengah melihat hal tersebut langsung menelpon Dinas Pekerjaan Umum Demak untuk mengirimkan alat berat dan mengangkut sampah yang mencemari sungai di Demak.

Kunjungan Ganjar Pranowo sebagai cagub pertahana membawakan manfaat bagi masyarakat demak karenanya DPU bisa datang ke lokasi dan ikut berpartisipasi di dalam menanggunalngi permasalahan banjir yang terjadi di demak.

"Saya juga menghubungi BPBD Demak dan BPBD Provinsi untuk menyumbang tanggul darurat, nanti biar karung diisi pasir atau padas. Selain itu juga logistik jika ada yang mengungsi harus disiapkan. Warga tadi sudah siap gotong royong," ucapnya

Calon Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Melakukan Kunjungan Ke Beberapa Lokasi

Setelah melakuakn gotong royong bersama masyarakat demak, Ganjar Pranowo sebagai calon GubernurJawa Tengah mengunjungi siswa kelas VI SD Sayung 1 yang selama dua minggu belajar di Balai Desa Sayung karena banjir. Selain itu juga Ganjar Pranowo pada hari tersebut ia masih berkeliling seharian di Demak dan mengunjungi beberapa lokasi.


Ganjar Pranowo sebagai calon Gubernur Jawa Tengah perduli terhadap masalah banjir di demak dan ikut berpartisipasi serta membantu masyarakat demak.
Read more